Tips Membuat Banner Blog

 
Hai kawan D-G Blog , kali ini saya akan mengeshare tips membuat banner blog. Kalian  pasti tau donk apa itu banner blog, tidak lain dan tidak bukan adalah sebagai lambang suatu blog dan fungsingya untuk tukar banner kan. Tapi kebanyakan saya liat suatu blog mempunyai banner tetapi asal buat dan asal jadi itu yang saya benci, jadinya saya sekalian share tips ini biar nanti kedepannya semakin baik. Kalau begitu D-G Blog akan langsung mengulasnya

1. Buatlah banner dengan ukuran yang menjadi trend
 
Sampai saat ini ada 4 ukuran banner yang populer diantaranya
- 88x31
- 264x120
- 468x60
- 125x125 
Nah hal ini cukup penting loh karena jika banner kalian ukurannya tidak cocok dengan keempat itu biasanya banner kalian akan dipasang diposting/menu exchance link karena setau saya banyak blog yang sudah mempersiapkan tempat dengan ukuran ukuran tersebut , tetapi untuk ukuran pada point ke 2 di D-G Blog tidak ada tetapi di beberapa blog ada koq yang langsung mencampurkan keempat empat banner tersebut.
Dan banner 125x125 adalah banner terbaru yang berbentuk adsense/iklan. Untuk contohnya klik disini

2. Sesuaikan dengan warna template / tema blog kalian
 
Misalkan seperti D-G Blog memiliki template biru maka dari itu bannernya berwarna biru, karena saya pernah melihat sebuah blog memiliki banner berwarna merah rupanya saat saya masuk warna templatenya putih tetapi secara tidak langsung itu juga mengurangi penilaian pengunjung.

3. Sesuaikan dengan maskot blog kalian
 
Seperti D-G Blog yang mempunyai maskot Obito Uchiha , karena itu D-G Blog menggunakan banner dengan ada terdapat obito uchiha dalam banner, untuk point ini terserah pada pemilik blog itu sendiri .Karena banyak juga yang memiliki maskot yang tidak dimuat didalam banner.

4. Buatlah banner dengan format gif dan format png
 
Menurut saya ini juga penting juga karena saya pernah bertukar banner dengan suatu blog tetapi dia tidak menyukai banner dengan format gif karena membuat berat blog karena itu seharusnya kalian juga menyediakan format png alias tidak bergerak, jadi kalian harus mempunyai 2 banner kalau bisa. 

5. Gunakan kode yang sesuai
 
D-G Blog sudah cukup sering melihat banner blog orang lain yang menggunakan kode script yang cukup tidak saya sukai yaitu dengan awalan <div separator..... karena hal itu menyebabkan banner kalian akan memiliki margin alias kiri kanan atas bawah memiliki jarak sehingga kalau sudah dipasang jadi tidak rapi, saya sarankan menggunakan kode seperti ini
<a href="http://www.davidgunawan123.blogspot.com/" target="_blank" title="Grup Ini Berisi Learning, Gaming and Editing"><img src="http://gifninja.com/animatedgifs/349156/d-gblog.gif" border="0" alt="Pelajaran Blog Cara Membuat Form Link Exchange/Tukar Link."/></a>
Kode diatas tidak akan menyebabkan margin jadi tetap rapi
Dan itu belum disesuaikan, kalau mau sesuaikan lihat keterangan dibawah
-Warna merah url link blog kalian
-Warna hijau url gambar kalian
-Warna biru deskripsi blog kalian

Saya rasa sekian yang dapat D-G Blog berikan .
Semoga Bermanfaat
Terima Kasih.


Related Post:


Facebook Comments
10 Blogger Comments


10 comments

November 10, 2012 at 9:37 AM delete

mantap gan ditunggu follbacknya http://indrapramana76.blogspot.com/

November 10, 2012 at 9:59 AM delete

datang datang malah minta folback

November 10, 2012 at 10:13 AM delete

makasih gan..mau tukeran banner gan? http://punyahape.blogspot.com/

November 10, 2012 at 10:15 AM delete

sama sama gan, gan tukar banner ayok aja
langsung aku chat di fb dulu

November 10, 2012 at 10:37 AM delete

Bermanfaat nih gan
ditunggu kunjungannya
http://sayabutuhilmu.blogspot.com

November 10, 2012 at 10:41 AM delete

ok gan saya pasti kunjungi balik

November 10, 2012 at 1:27 PM delete

Thank's gan, brmanfaat bgt

November 10, 2012 at 1:28 PM delete

makasih back

November 10, 2012 at 3:13 PM delete

mampir sob dan meninggalkan comment disini..

November 10, 2012 at 3:17 PM delete

makasih gan

Post a Comment - Back to Content

Poskan Komentar
Blog Ini Doffolow
Tolong Berkomentar Yang sopan
Rank Alexa : 180rb +
[+] D-G RULE[+]
- Jangan Spam
- Berbicara Sopan
- Kalau bisa jangan Out Of Topic
- Promosi Jangan Berlebihan
Silakan Berkomentar


Like Fanspage D-G Blog

 
Selamat Datang Di D-G Blog, Kini Hadir Dengan Tampilan Baru. Silakan Dibaca Dan Sedot Ilmunya Serta Silakan Tinggal Comment Di Blog Ini.Terima Kasih.FOLLOW THIS BLOGVALID HTML5